Apa yang Baru di Pekanbaru?

Sudah bertahun-tahun yang lalu saat saya terakhir datang ke Pekanbaru untuk mengikuti pelatihan kantor. Saat itu selepas perhelatan PON. Masih tergambar jelas di ingatan. Saya berpayah-payah kepanasan demi melihat beberapa venue yang sekarang terbengkalai. Sayang…. Waktu bertugas di Tanjung Balai Karimun, saya cukup sering ditugaskan ke kantor wilayah di Pekanbaru. Tak hanya cerita manis perjalanan, … More Apa yang Baru di Pekanbaru?

Patung Bahenol Depan Kantor Gubernur Riau

  Awal Januari 2012 ketenangan masyarakat Pekanbaru, Riau tiba-tiba terusik. Gara-garanya tugu pesawat tempur TNI AU yang puluhan tahun bertengger di bundaran simpang tiga jalan Sudirman dan jalan Gajahmada di depan kantor Gubernur Riau dibongkar dan diganti dengan patung baru berwujud sepasang laki-laki dan perempuan menari. Apa masalahnya? Patung karya maestro patung asal Bali Nyoman … More Patung Bahenol Depan Kantor Gubernur Riau

Perpustakaan Termegah di Asia Tenggara

Hari pertama di Pekanbaru perhatian saya langsung tersedot oleh bangunan amat megah di seberang Kanwil DJP Riau dan Kepulauan Riau, tempat saya mengikuti diklat di Pekanbaru. Bangunan dengan pilar-pilar raksasa ini dilihat dari depan seperti sebuah buku yang terbuka. Rupanya ini adalah gedung perpustakaan. Gedung ini bernama Balai Pustaka Soeman Hasibuan atau sering disebut perpustakaan … More Perpustakaan Termegah di Asia Tenggara